Tarawih Keliling Kanit Binmas Polsek Mangkubumi,Sampaikan Pesan Kamtibmas

    Tarawih Keliling Kanit Binmas Polsek Mangkubumi,Sampaikan Pesan Kamtibmas


     
    POLRES TASIK  KOTA--
    Kanit Binmas polsek Mangkubumi Aiptu Asep Nugraha laksanakan Giat Sholat Tarawih keliling di Masjid Besar Kecamatan Mangkubumi Kel. Cigantang Kec. Mangkubumi untuk meningkatkan sinergitas bersama sama memelihara Kondusifitas Kamtibmas selama  Bulan Suci Ramadhan 1445 H.
    Senin (18/3/2024).

    Menurut Kapolres Tasik Kota AKBP JOKO SULISTIONO, S.H, S.I.K, M.H.,  melalui Kapolsek Mangkubumi Iptu Ruhana Efendi, SH, Kegiatan Sholat Tarawih  Keliling (Tarling) menjadi sarana 
    1.Silaturahmi untuk mendekatkan dan menjalin Kemitraan antara POLRI dengan Masyarakat. Juga
    penyampaian Informasi /Program POLRI dalam upaya memelihara Kamtibmas guna cipta kondisi aman kondusif, serta menyerap Informasi dan aspirasi dari Masyarakat.
    2.mengingatkan warga untuk bersama sama menjaga Situasi Kamtibmas aman kondusif selama Bulan Suci Ramadhan 1445 H.
    3.Mengawasi putra putrinya untuk tidak keluar malam terutama lewat jam 21.00 wib, serta tidak ngabuburit mengemudikan Motor sebelum memiliki SIM serta tidak terlibat gank motor serta tidak menggunakan knalpot Brong yang mengganggu kenyamanan masyarakat.
    4.Menghimbau Bapak - bapak/Pemuda untuk Aktif  Siskamling guna menjaga keamanan lingkungan. 
    5.Menghimbau agar warga masyarakat tidak terbawa arus paham-paham radikalisme yang menyesatkan, ujarnya.

    kanit binmas polsek mangkubumi tarawih keliling sampaikan pesan kamtibmas
    Tasikmalaya Kota

    Tasikmalaya Kota

    Artikel Sebelumnya

    Dengan Tarawih Keliling, Upaya Polsek Tamansari...

    Artikel Berikutnya

    Cipta Kondisi Polsek Kawalu dengan  Patroli...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hadiri Penutupan Pleno Hima Persis, Kapolri: Mari Jaga Keberagaman Untuk Wujudkan Indonesia Emas 2045
    Pangkoopsud II Dikukuhkan sebagai Warga Kehormatan Divisi Infanteri 3 Kostrad
    Panglima TNI Berikan Bantuan Sosial Kepada Anak-Anak Yatim Piatu di Bumi Marinir Cilandak
    Polri Lakukan Penyelidikan Terhadap Peristiwa Gugurnya  Anggota Polri Tertembak Saat Patroli di Yalimo
    Pelayanan Pagi Polsek Kawalu,Wujudkan Tertib Berlalu lintas
    Bhabinkamtibmas Kel. Mugarsari Polsek Tamansari sambang Kamtibmas dengan warga binaan Rt 02 Rw.06 yaitu Sdri. Bu Misbahdi Kp. Sindanggalih
    Polres Tasikmalaya Kota Ungkap Tiga Kasus Kriminal: Rudapaksa, Penganiayaan, dan Percobaan Pemerasan
    Polsek Sukaresik Tingkatkan Sambang Warga, Sampaikan Pesan Kamtibmas. 
    Polsek Kadipaten Tingkatkan Sambang Warga, Jelang Pilkada Serentak 2024
    BHABINKAMTIBMAS POLSEK RAJAPOLAH POLRES TASIKMALAYA KOTA LAKSANAKAN GIAT MUSYAWARAH ( PROBLEM SOLVING )  WARGA KAMPUNG IGOK PERIHAL PERBEDAAN PENDAPAT PAGELARAN HUT RI Ke-79 TAHUN 2024 
    Polsek Kadipaten Tingkatkan Sambang Warga, Jelang Pilkada Serentak 2024
    Bhabinkamtibmas Kel. Mugarsari Polsek Tamansari sambang Kamtibmas dengan warga binaan Rt 02 Rw.06 yaitu Sdri. Bu Misbahdi Kp. Sindanggalih
    Sambang warga binaan,personel Polsek Kadipaten sampaikan oesan kamtibmas
    Polres Tasik Kota Gencarkan Patroli Gabungan dengan TNI dan Satpol PP, Antisipasi Geng Motor 
    Sinergitas TNI-Polri Polsek Indihiang Polres Tasik Kota,  Monitoring  penyaluran Bansos Pangan  di Kelurahan Parakannyasag. 
    Ops Mantap Praja,Anggota Polsek Pagerageung Tingkatkan Sambang Warga
    Jumat Keliling  Polres Tasik Kota di Masjid Fastabikul Khoirot, dilanjutkan kegiatan Jumat Curhat
    POLSEK PAGERAGEUNG POLRES TASIKMALAYA KOTA POLDA JABAR, ANGGOTA POLSEK PAGERAGEUNG MENGHADIRI GIAT PEMBINAAN LINMAS DESA SUKAMAJU
    POLSEK CIAWI POLRES TASIK KOTA POLDA JABAR, MELAKSANAKAN PATROLI  ANTISIPASI GANGGUAN KAMTIBMAS

    Ikuti Kami